Pencarian

Monday, May 7, 2012

Obat Tradisional Periodontitis

Mengenai tananaman obat jahe yang dapat mengatasi periodontitis secara tradisional - Apa yang dimaksud dengan periodontitis? periodontitis adalah infeksi gusi serius yang merusak jaringan lunak dan tulang yang menyangga gigi anda. Periodontitis dapat menyebabkan gigi tanggal atau yang lebih buruk, meningkatnya risiko serangan jantung atau stroke dan masalah kesehatan serius lainnya.

Periodontitis adalah umum tetapi dapat dicegah. Periodontitis biasanya diakibatkan kurangnya kebersihan mulut. Menyikat gigi setiap hari dan berkumur serta pemeriksaan rutin dapat mengurangi risiko terkena periodontitis. Artikel selengkapnya mengenai periodontitis baca di sini.

Adapun cara tradisional untuk mengatasi periodontitis secara tradisional menggunakan jahe adalah sebagai berikut: Kumur mulut dengan air jahe hangat pada pagi dan malam hari. Jika tenggorokan terasa sakit atau gatal, jahe hangat dapat ditambahkan garam. Gunakan sebanyak 2-3 kali sehari. Ramuan yang sangat sederhana dan mudah dibuat, semoga Anda terhindar dari penyakit periodontitis.

gigi yang menderita penyakit periodontitis
Gambar: gigi yang mendertia periodontitis
Gambar-gambar penderita periodontitis. bisa Anda lihat disini.