Pencarian

Tuesday, November 19, 2013

Mengobati TBC Kelenjar Secara Tradisional

Mengenai cara mengobati TBC kelenjar secara tradisional - Untuk mengobati TBC kelenjar dengan obat tradisional menggunakan tanaman obat bayam duri, caranya adalah sebagai berikut:
  • Seluruh tumbuhan bayam duri (batang, daun, dan akar) sebanyak 30-60 gram dicuci lalu dipotong-potong seperlunya
  • Rebus dengan 1,5 gelas air bersih dan 1,5 gelas arak putih, sampai tersisa 1 gelas. Setelah dingin disaring, minum. Pagi dan sore hari, masing-masing 1/2 gelas.
Demikian mengenai cara mengobati TBC kelenjar dengan obat tradisional menggunakan tanaman obat bayam duri.